Centrifuge Tube Conical

Rp 115,500Rp 163,800

Tabung Centrifuge Conical IWAKI 10 mL

  • With Screw Cap
  • With Glass Stopper

 

Rp 115,500
Rp 163,800
Category: Tag:

Description

Product Description

Tabung Centrifuge adalah tabung yang digunakan untuk menempatkan satu suspensi yang akan dipisahkan melalui proses pengendapan dengan centrifuge.

Produk yang satu ini memiliki beberapa varian, yaitu dari material ada yang plastik dan ada yang kaca.

Bagian bawahnya juga tediri dari 2 model yaitu model yang membulat (rounded) dan model yang berujung agak runcing (Conical).

Kemudian ada juga varian lain seperti :

  • Dengan tutup plastik (With Cap)
  • Dengan tutup kaca (With Glass Stopper)
  • Dengan takaran (with graduation)
  • Polos
  • dsb

Spesifikasi

Volume 10 ml
Outside Diameter 16,5 mm
Length 105 mm
Tolerance +/- 0,2 mm